1. Jika harga meningkat dari Rp.100 per unit menjadi Rp 110 per unit, maka barang tersebut turun dari 500 menjadi 450 unit. Elastisitas terhadap harga barang tersebut adalah….
A. -1 D. -1/10
B. -1/2 E. -1/50
C. -1/5 F. Menghitung benik
2. Pada pasar monopoli terdapat ciri berikut…
1. Hanya ada satu penjual dan banyak pembeli
2. Penjual dapat menentukan harga jual barang
3. Hambatan masuk pasar tinggi
4. Ada barang substitusi terdekat
3. Kalau X dan Y barang substitusi, maka turunnya harga X akan mengakibatkan turunnya jumlah barang Y yang diminta,
SEBAB
Dengan turunnya harga barang X maka secara relative harga barang Y akan menjadi lebih mahal dan ini mengakibatkan jumlah barang Y yang diminta akan berkurang.
4. Sumber modal koperasi antara lain dapat diperoleh dari modal sendiri, yang terdiri atas….
1. Simpanan pokok
2. Dana Cadangan
3. Simpanan wajib
4. Penerbitan Obligasi
5. Pembeli yang hanya memiliki daya beli sama dengan harga pasar disebut pembeli…
A. Super marginal D. Over marginal
B. Sub marginal E. Under marginal
C. Marginal
6. Apabila fungsi penawaran P = ½ Q + 200 besarnha koefisien elastisitas penawaran barang apabila P =
400 adalah…
A. -2 D. 1,5
B. -0,5 E. 2
C. 0,5
7. Ciri-ciri pasar sebagai berikut
1. Hanya ada satu penjual dan banyak pembeli
2. Pembeli tidak mempunyai pilihan lain dalam membeli barang
3. Harga ditentukan oleh perusahaan
4. Persaingan melalui iklan sangat kuat
5. Terdapat rintangan yang kuat untuk memasuki pasar bagi pembeli
Ciri-ciri pasar monopoli adalah nomor…
A. 1, 2,3 D. 2,4,5
B. 1,3,5 E. 4,3,5
C. 1,4,5
8. Biarkanlah produksi dan perdagangan di pasar ditentukan oleh permintaan dan penawaran. Semboyan
Adam Smith di atas merupakan konsep dasar lahirnya…
A. Ekonomi tradisional
B. Ekonomi Komando
C. Demokrasi ekonomi
D. Ekonomi liberal
E. Ekonomi modern
9. Teori terjadinya perdagangan internasional berdasarkan comparative advantage (keunggulan comparative) dikemukakan oleh
a. Adam Smith d. J.M Keynes
b. Irving Fisher e. Pigou
c. D. Ricardo
10. Ubaidil lulusan sarjana UI, dia diterima di empat perusahaan yang bersamaan. Perusahaan A (Perusahaan
Onde-onde Dimas) dengan gaji Rp. 1.000.000/bln. Perusahaan B (Perusahaan Ote-ote Irfan) dengan gaji
Rp. 2.000.000/bln. Perusahaan C (Perusahaan Mobil Jaguar Nicko) dengan gaji Rp. 500.000/bln.
Perusahaan D (Perusahaan Perfilman Bollywood milik Syntia) dengan gaji Rp. 250.000/bulan. Tetapi
Ubaidil lebih memilih perusahaan C sesuai kesukaannya dengan mobil eropa, karena di desanya tidak ada
mobil. Maka Oportunity costnya sebesar….
a. Rp 1.000.000 d. Rp 500.000
b. Rp. 2.000.000 e. Tidak ada yang benar Lo
c. Rp. 1.500.000
Rabu, 05 Mei 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular Posts
-
Agenda silaturahim ke Kediri dengan pimpinan seprofesi ternyata banyak memberikan nilai dan pelajaran bagi saya. Disisi lain ada beberapa p...
-
Alhamdulillah ada pertanyaan...pak berapa tarif PPnBM tertinggi ? sebelum dijawab sekalian pertanyaannya menjadi: Berapa tarif PPN/PPnB...
-
1. Perseroan Terbatas / PT Tertutup PT tertutup adalah perseroan terbatas yang saham perusahaannya hanya bisa dimiliki oleh orang-orang te...
-
Beberapa Soal Try Out Unas Ekonomi dari Depag Jombang 2009-2010 Gambar yg bisa menjelaskan bahwa banyaknya pelajaran yang ada disekolah ...
-
Perusahaan kadang menerima pembayaran untuk barang atau jasa yang belum diberikan. Untuk penerimaan jenis ini, perusahaan harus memasukkanny...
-
1. Jika harga meningkat dari Rp.100 per unit menjadi Rp 110 per unit, maka barang tersebut turun dari 500 menjadi 450 unit. Elastisitas terh...
-
Firma fa adalah sebuah persekutuan antara 2 orang atau lebih dengan nama bersama yang bertujuan untuk menjalankan usaha bersama. Tanggung j...
-
surat berharga dalam akuntansi perbankan Pengertian: Surat Berharga adalah surat pengakuan utang, wesel, saham, obligasi, sekuritas kredi...
-
1. Barang Giffen adalah barang mewah yang efek pendapatannya lebih besar daripada efek subtit...
-
A. PENGANGGURAN Pengangguran adalah seseorang yang tergolong angkatan kerja dan ingin mendapat p...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar